Evi
Evi
Hallo, terima kasih sudah mampir dan membaca cerita dalam travel blog ini. Saya menyukai perjalanan ke destinasi alam, selalu takjub pada budaya, memberi perhatian khusus terhadap kuliner yang ditemui dalam perjalanan. Blog ini juga tentang ARENGA, bisnis gula aren atau palm sugar. Sesekali juga menulis tentang motivasi untuk penyemangat. Mention saya di Twitter @eviindrawanto
-
-
Hidup yang kompleks tak harus terjadi. Karena susungguhnya hidup itu sederhana. Lahir, tumbuh, berkembang biak, lalu mati. Tapi kehadiran neocortex memampukan kita berimajinasi. Suatu perangkat “membayangkan” yang harusnya sederhana merubah…
-
Matahari pagi baru saja menembus kerapatan ranting pohon di punggung Pegunungan Halimun. Pada jalan berkelok menyerupai huruf S, terlihat perkebunan karet di kiri-kanannya. Ratusan batang karet lurus berjajar rapi. Dengan…
-
Situs Payak ini saya temukan tak sengaja. Hari sudah malam saat rombongan tour kami tiba di dusun Bantaran Wetan, Piyungan, Bantul-Yogyakarta. Tuan rumah mengatakan bahwa saya dan suami diinapkan di…
-
Menikmati Sate Maranggi – Secara politis kepulauan nusantara cuma terbagi 29 Provinsi. Namun kalau dibuat peta budaya, nusantara adalah rumah bagi sekitar 300 ratusan kelompok etnik. Itu juga terpecah lagi…
-
Mumpung Bulan Ramadhan, sesekali postingan renungan ya teman-teman. Agak jumawa karena saya beri judul Mencari Jalan Kebenaran. Kebenaran semampu pemahaman saya tentu saja. Jadi saya akan berlindung di belakang kalimat…
-
Salah satu kesukaan saya saat menjelajah adalah memperhatikan jalan yang dilewati. Karena disana lah tersimpan segudang pengetahuan. Asyik saja dari tak tahu akhirnya tahu. Seperti pertemuan dengan sapu gelagah yang…
-
Misi judul postingan ini banyak. Masih seputar cerita anak SMA tapi dikaitkan dengan hajat weekly photo challenge WP dengan tema Purple. Gak apa-apa lah keduanya masih nyambung. Foto ini saya…
-
Sedang tak punya ide posting, jadi mari kita teruskan cerita anak sma, kali ini tentang mengantuk di kelas 🙂 Apakah teman-teman seperti saya, sering merasa tak mengerti mengapa harus mempelajari…
-
Malam pelelangan ikan Pelabuhan Ratu terletak di pantai Pelabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi. Kawasan pesisir paling selatan Jawa Barat ini eksotis karena masuk wilayah legenda Nyiroro Kidul yang masih dipercaya oleh…