TRAVEL STORIES
Kisah Jejak Kaki
-
-
Sikerei Muda Pewaris Shamanisme Mentawai – “ Saya ingin menjaga keluarga. Mengobati dan merawat kalau mereka sakit. Kalau bukan saya siapa lagi?” Ujar Aman Gotdai dengan Bahasa Indonesia yang patah-patah…
-
Tenun ikat Sikka Pasar Alok Yang memesona – “Apakah kita akan mampir ke sentra produksi Tenun Ikat Sikka?” Tanya saya pada Lisa, koordinator tour Semana Santa Larantuka saat kami di…
-
Turuk Langgai adalah tarian yang berasal dari Suku Mentawai yang mendiami wiayah Sumatera Barat. Tarian di atas uma ini dilakukan Para Sikerei (shaman-dukun) Mentawai dengan meniru gerakan-gerakan hewan yang hidup…
-
Semana Santa Larantuka – Menurutmu apa yang sanggup menguncangkan ketenangan sebuah desa nelayan terpencil di Nusa Tenggara Timur? Penemuan patung wanita berwajah sedih! Entah dari mana, ombak membawa begitu saja…
-
Pasar Inpres Larantuka – Banyak hal yang bisa membuat saya jatuh cinta. Berkunjung ke pasar tradisional dalam satu trip salah satunya. Tidak seperti belanja di supermarket, belanja di pasar tradisional…
-
EviIndrawanto.Com – Patung Dewi Kwan Im Macau adalah atraksi pertama yang kami sambangi begitu sampai di Daerah Administratif Khusus Republik Rakyat Cina. Kwan Im (Hanzi:觀音; Pinyin: Guān Yīn) adalah penjelmaan Buddha…
-
Keluar dari Bandara Tribhuvan langsung melintas di kota Kathmandu yang berdebu. Kabut tipis yang beterbangan tak menghalangi pandang pada sebuah bangunan. Ada plakat kecil menempel di tembok bangunan tersebut. UNESCO Heritage tertulis di…
-
Festival Lembah Baliem – Saya mengenal Lembah Baliem dan kehidupan Suku Dani Papua tahun 1973 saat duduk di kelas satu SMP. Ketika jagat media Indonesia dihebohkan seorang jurnalis foto dari…
-
Sudah sering membaca tentangnya dan akhirnya kesampaian juga melihat Festival Sinulog 2018 di Cebu – Filipina. Sinulog adalah salah satu festival termegah dan paling berwarna di negara mantan First Lady…